Kamis, 13 Maret 2014

Telekomunikasi (Transducer)




  Pendeteksi Bahaya di Helm dengan Program Android 



Ide ini berawal dari pengamatan saya mengenai maraknya kejahatan kendaraan bermotor di Semarang , misalnya saja di Tembalang. Kejahatannya biasanya berupa perampasan sepeda motor yang bahkan biasanya berujung pada kekerasan fisik (pembunuhan). Dari pengamatan itu saya mempunyai ide untuk membuat Alat yaitu Pendeteksi Bahaya di Helm . Alat ini berfungsi agar pengendara mengetahui bahaya yang akan terjadi dibelakang pengendara .
Tipe Transducer :
Mengubah Sensor Gelombang Suara menjadi Listrik
Cara Kerja :
Dengan 3 Teknologi :
  •      Wireless Sensor Network 
  •        Program Android 
  •     PIR Sensor
  •     Electronic Sensing
Maka :
1.     Pertama aktifkan software di HP Android Anda maka data akan dikirim ke wireless sensor network.
2.       Kemudian Data dari Wireless Sensor Nerwork akan di transmsikan ke PIR       sensor.
3.  Lalu PIR Sensor terhubung Helm (Transducer yang digunakan adalah menggunakan  gelombang suara , jadi suara ultra sonik dipancarkan kemudian jika ada sinyal pantulnya di terima trandusernya maka diubah menjadi sinyal listrik).
4.      Alarm atau alat sensornya (tranduser) diletakkan dibagian belakang helm untuk   mendeteksi sensor suara dan  nantinya kaca helm (ada tanda peringatan) . Kaca Helm diganti lcd tembus pandang.
5.   Jadi dari hasil sensor tersebut kita bisa melihat gambar bahayanya melalui LCD tembus pandang dikaca Helm kita :)
Sekian Share kali ini semoga bermanfaat , Alat ini diaplikasikan Kejahatan berkurang :)